Makna Kitab Kuning Fathul Qorib (Fathul Qarib) Terjemahan

Syarat Wajib Puasa Fathul Qorib


Walaupu sudah dibahas dalam bab puasa, untuk mengulang pelajaran, tidak salahnya Saya menulis kembali khusus sub bahasan entang syarat wajib puasa Fathul Qorib.

وَشَرَائِطُ وُجُوْبِ الصِّيَامِ ثَلَاثَةُ أَشْيَاءَ

Syarat-syarat wajib berpuasa ada tiga perkara. Dalam sebagian redaksi ada empat perkara.

الإِسْلَامُ وَالْبُلُوْغُ وَالْعَقْلُ وَالْقُدْرَةُ عَلَى الصَّوْمِ

Yaitu Islam, baligh, berakal dan mampu berpuasa. Dan ini (mampu berpuasa) tidak tercantum di dalam redaksi yang mengatakan syaratnya ada tiga perkara. Maka puasa tidak wajib bagi orang yang memiliki sifat yang sebaliknya.

Baca juga :


BACA JUGA : 7 Rekomendasi Kitab Fathul Qorib


Tag : syarat wajib puasa
0 Komentar untuk "Syarat Wajib Puasa Fathul Qorib"

Back To Top